| Soft Cover, Desember 2014 | |||||
|
Stock tidak tersedia
|
|||||
SELURUH provinsi di Indonesia masing-masing memiliki kain khas daerah yang khas bahannya, serta kaya motif dan warnanya. Tatkala kain Nusantara yang khas Timur dipadupadankan dengan busana denim yang identik dengan gaya Barat, maka tampillah paduan busana etnik yang cantik dan inovatif. East meet west.
Buku Gaya Hijab Paduan Busana Denim dengan KAIN NUSANTARA ini menyajikan 30 kreasi penutup kepala dari aneka kain Nusantara. Di buku ini, Anda bisa mencoba aneka kreasi jilbab dari kain tenun ...




Keranjang






