| Soft Cover, 2006 | |||||
|
Stock tidak tersedia
|
|||||
Mengapa "ritual"?Saya tergerak untuk menulis buku ini, karena banyak orang meminta nasihat kepada saya mengenai upacara dan perayaan. Mereka butuh kata-kata bagus untuk mngucapkan selamat atas kelahiran bayi, lulus ujian, dan penguburan. Juga kata-kata bijak untuk mengucap syukur saat bersantap bersama keluarga, untuk meneguhkan janji perkawinan dan untuk meyembuhkan luka karena konflik pribadi. mereka membutuhkan pertolongan dalam ritual keheningan, misalnya meditasi, doa dan kontepelasi. ...




Keranjang


