| Soft Cover, Agustus 2005 | |||||
|
Stock tidak tersedia
|
|||||
Sibuk dengan pekerjaan di kantor, tapi tetap saja Anda tidak dapat menghindar dari tuntutan sebagai seorang ibu atau putri yang harus senantiasa siap dalam menyajikan manakala diminta sebagai penjamu?Tak perlu khawatir, buku ini dapat membantu Anda dalam menyajikan jamuan yang lazim diadakan, seperti menjamu tamu dadakan atau menjamu pada menit terakhir.Anda bukan hanya akan menemukan koleksi resep untuk kebutuhan di atas, juga tersedia tip-tip serta contoh penataan jamuan simpel gaya ...




Keranjang


