Soft Cover, CD, April 2007 | |||||
Stock tidak tersedia
|
Dalam pembuatan animasi 3D Studio Max 9, kerap kali kita harus menciptakan animasi objek-objek yang acak dan kecil. Misalnya saja, objek asap, api, air, cairan, debu, angin, bintang-bintang, dan lain sebagainya. Lantas, bagaimana cara membuat objek - objek kecil itu dan bagaiman pula caranya mengatur objek itu bergerak dalam arah yang terkontrol?
Untungnya 3D Studio Max 9 memilki sistem yang disebut Particle System. Fasilitas ini membantu kita membuat efek-efek partikel kecil yang lazim ...