| Soft Cover, Juni 2016 | |||||
|
Stock tidak tersedia
|
|||||
Tatsuo dan Emi pindah rumah dan tidak menyangka kamar tidur mereka terhubung dengan sebuah roket dari luar angkasa. Sang roket yang bisa bicara ini memberikan mereka piyama super yang memungkinkan mereka berubah jadi Pajamaman dan membantu siapa pun yang dalam kesulitan.
Dari Fujiko. F. Fujio, pengarang mahakarya Doraemon, simak kisah kepahlawanan anak-anak dalam Pajamaman, Kapten Bon, dan lain-lain di sini. ...




Keranjang






