Perempuan Indonesia kini punya tugas yang maha besar. Dalam tantangan ge-rakan anti multikultural, perempuan Indonesia di butuhkan untuk memelihara ke-bhinekaan sambil terus berjuang melawan ketidakadilan gender. Untuk ini semua di-butuhkan solidaritas persaudaraan, sikap demokratis, serta tak lupa energi yang sangat besar.