Bercerita tentang seorang putri yang ingin menghadiri pesta yang diadakan oleh pangeran. Pangeran ingin mencari seorang istri. Seorang peri membantu Cinderela, ia menyulap kereta kuda dan gaun yang indah untuk Cinderela. Namun, semua keajaiban itu akan hilang tepat pukul 12 malam. Jam 12 tepat Cinderela meninggalkan pesta dengan tergesa-gesa. Sepatu kacanya tertinggal. Dengan sepatu kaca sebagai petunjuk Pangeran menemukan Cinderela.