Aoi Haruya adalah seorang korban bully. Ia ditolong oleh seorang anak perempuan cantik bernama Mizudori Shihane yang sangat ditakuti dengan julukan [Huckebein]. Haruya berharap agar ia dapat berdiri sejajar di samping Shihane yang cantik namun berpendirian keras, akan tetapi mereka akhirnya terpisah karena Haruya harus pindah sekolah.
Enam tahun kemudian, Haruya yang menjadi siswa SMA sudah tumbuh menjadi lelaki tangguh yang dikagumi siapa pun. Haruya akhirnya kembali ke tempat dahulu ia menghabiskan waktu bersama dengan Shihane, namun ketika mereka bertemu kembali, saat ini Shihane telah berubah total menjadi Hikikomori akut…!?