Mutsumi adalah siswi SMA yang suka sekali makanan manis. Suatu hari, cowok bernama Kurosawa pindah ke sebelah rumahnya. Walaupun keren, tapi Kurosawa menakutkan, pikirannya tak bisa ditebak. Mutsumi yang sekelas dengannya pun dibuat kelimpungan. Tapi tetangga yang merepotkan ini ternyata punya satu kesamaan tak terduga dengan Mutsumi.