Jangan pernah khawatir anak anda akan alergi dengan pelajaran berhitung. Buku ini membuat anak-anak mengikuti step by step untuk mengenal angka lalu menghitungnya. Kegiatan berhitung dilakukan setiap hari, dan menariknya, anak-anak akan ditemani Shaun The Sheep dan teman-temannya. Mmebuat kegiatan belajar anak anda menjadi lebih ceria.