“Buk, Nabi Adam itu punya udel nggak, ya?
“Buk, kenapa leader itu harus laki-laki?
“Kalau mau punya anak harus married dulu, Buk?
Om dan Tante pernah juga nggak dapat pertanyaan unik dari anak-anak? Kadang, saking bingung mau jawab apa, kita sering nggak menjawab pertanyaan mereka dan malah mengalihkan pembicaraan. Bukannya teralihkan, mereka malah akan semakin sering bertanya. Namun, tahukah Om dan Tante bahwa segala pertanyaan anak itu bisa kita temukan jawabannya di Al-Quran?