Uraian dalam buku ini berfokus pada bagaimana memberikan tindakan pertolongan pertama dengan sesegera mungkin sampai bantuan profesional dari dokter atau tenaga kesehatan dapat mengambil alih.