Pop up junior – Angka, buku untuk anak yang mengenal konsep berhitung, mulai dari 1 – 10. Disajikan dengan cerita dan gambar yang menarik dan penuh imajinatif. Setiap halaman pasti penuh kejutan yang menarik untuk anak. Ada gajah bergading tajam, kuda nil yang senang bermain di rawa, dan ada juga kelinci yang senang melompat-lompat.