Dengan lebih dari setengah juta eksemplar buku aslinya terjual, Gifts from the Heart 2 membuka hati orang di seluruh dunia dengan kisah-kisah nyata mengenai berbagai peristiwa kebetulan yang luar biasa.
Kisah-kisah indah ini, yang merujuk pada bermacam kemungkinan, karunia, dan makna yang sangat berarti dalam hidup kita, akan menyentuh kehidupan Anda selamanya.