Setiap orang pasti memiliki permasalahan hidupnya masing-masing. Tidak ada yang benar-benar sama, tetapi kita sama-sama harus kuat bertahan menghadapinya.
Buku ini berisi kutipan-kutipan tentang permasalahan hidup sehari-hari dan juga dorongan motivasi agar kita mampu menerima dan melewati setiap permasalahan. Diharapkan, setelah selesai membaca buku ini, kita bisa memilih, jalan selanjutnya yang akan ditempuh.
Keunggulan:
• Kumpulan kutipan self-improvement dan self-love.
• Relate dengan kehidupan sehari-hari.
• Lugas dan mudah dimengerti.
• Konsep buku unik: setelah selesai membaca bukunya, pembaca bisa menuliskan lanjutan judul bukunya sesuai dengan pilihan atau pengalaman perjalanan hidupnya.