| Soft Cover, Juli 2006 | Rp. 19.900 | Rp. 14.925 (25% OFF) | |
|
Stock di Gudang Supplier
|
|||
Untuk melarikan diri dari mimpi-mimpi yang terus menderanya, Merlin kecil berlari jauh ke hutan yang ternyata sama berbahayanya dengan kota yang baru saja ditinggalkannya. Di sana, dia jatuh ke tangan wodewosemanusia-manusia liar yang menurut legenda hidup bersama ular berbisa dan para serigala, serta memangsa anak-anak.
Namun, Merlin mendapati bahwa walaupun hidup liar, para wodewose merupakan sebuah keluarga besar. Mereka terdiri dari orang-orang yang tidak dikehendaki: anak-anak ...




Keranjang


