Soft Cover, Oktober 2013 | |||
Stock tidak tersedia
|
Kebaya adalah sebuah busana yang memiliki ruh. Ketika seorang perempuan mengenakan kebaya, tak ada seorang pun yang mampu memungkiri penampilannya yang indah dan agung.
Waktu mematangkan perjalanan kebaya. Kebaya modifikasi yang anggun dan elegan kini semakin digemari. Banyak perempuan Indonesia yang memilihnya sebagai busana pesta gala atau kustom pengantin dalam acara pernikahan.
Dalam garis yang klasik, elegan dan cantik, buku ini mempersembahkan aneka koleksi istimewa buah karya Ivan ...