Soft Cover, Februari 2010 | |||
Stock tidak tersedia
|
Baterai merupakan nyawa yang mampu menghidupkan berbagai gadget sehingga kita bisa menentengnya kemana saja tanpa tergantung pada suplai listrik.Masalahnya, bagaimana kalau baterai cepat habis? Apa yang harus Anda lakukan apabila di tengah kesibukan, gadget Anda kehabisan tenaga dan mati begitu saja? Jawabannya ada di sini. Anda bisa menyimak kiat-kiat untuk menghemat baterai agar memiliki daya tahan lebih lama dan lebih awet. Pelajari cara menghemat baterai laptop, kamera digital, ponsel, MP3 ...