| Soft Cover, Mei 2016 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Bagi Liana Hanjaya, jatuh cinta sama mudahnya seperti berganti model rambut. Dia terlalu mudah dan terlalu sering jatuh cinta pada… laki-laki yang salah.
Lelaki terbaru yang membuat Liana terpesona adalah Dimas, kopilot di maskapai penerbangan ternama. Kali ini, Liana yakin Dimas akan menjadi pria sempurna dalam kisah cinta sempurna seperti yang selalu ditulis Liana dalam novel-novel larisnya.
Namun, fantasi Liana terganjal oleh Rinto, sahabat masa kecilnya yang juga menjadi ...




Keranjang






