| Soft Cover, April 2001 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Setiap pemungutan hasil panen, terutama produk pertanian, tentu akan menyisakan bagian-bagian yang dianggap sudah tidak memiliki nilai guna atau nilai ekonomi lagi. Bagian-bagian tersebut dikenal sebagai limbah, yang hanya akan dibuang begitu saja. Namun, seiring dengan kemajuan teknologi, upaya pemanfaatan limbah pun dilakukan. Dalam buku ini disajikan beberapa macam contoh penerapan teknologi sederhana sebagai upaya pemanfaatan limbah yang meliputi limbah pisang, jambu mete, dan rosella. ...




Keranjang






