Soft Cover, April 2003 | |||
Stock tidak tersedia
|
Informasi penting dari David Ellefson, pemain bass supergrup MEGADETH, akan terlalu berharga untuk kamu lewatkan bila kamu ingin meraih sukses dalam industri musik: Langkah Awal: mengasah keterampilan, kerja sama tim. Tim Pendukung: manajemen pribadi, pengacara, booking agent, manajemen bisnis. Rekaman: Label rekaman, kesepakatan rekaman, royalti, label independen, penerbit musik. Promosi: video, radio, internet, pers, publisitas, tur.Perjalanan: promotor konsep, tips dalam perjalanan.Peralatan ...