Pencarian

Penulis
Helen
Kategori
Buku
Seni & Budaya

Hasil: 1 - 2 dari 2
GRIDLIST
1.
Benang Raja
Menyimpul Keelokan Batik Pesisir
oleh Helen Ishwara, dkk
Soft Cover, Juli 2013
Stock tidak tersedia
Kalau dalam buku Batik Pesisir Pusaka Indonesia kita bisa menikmati keindahan batik pesisir koleksi Hartono Sumarsono, maka pada buku Benang Raja Menyimpul Keelokan Batik Pesisir, Hartono Sumarsono mengajak kita menyimak keelokan detail-detail pada kepala, badan, papan serta pinggir kain yang sangat memesona. Buku ini juga menunjukkan pasang-surut pengerjaan batik tulis, ketidaklaziman pola pada sejumlah batik yang unik dan juga batik sebagai sarana berkisah, mulai kisah pewayangan, Flash ...
2.
Batik Pesisir Pusaka Indonesia oleh Helen Iswara L.r. Supriyapto Yahya, Xenia Moeis
Hard Cover, Desember 2011
Stock tidak tersedia
Tersaji dalam buku ini sekitar 200 batik pesisir terbaik koleksi Hartono Sumarsono yang dibuat tahun 1870-1960-an—masa keemasan batik tulis. Di antaranya kita mendapati batik bermotif wayang yang menceritakan kisah Arjuna Wiwaha, diproduksi oleh C.M. Meyer tahun 1870; seprai Lasem yang dibuat awal abad lalu; batik Pekalongan buatan Oey Soe Tjoen Kwee Nettie yang terkenal halus pengerjaannya, batik Belanda buatan Lien Metzelaar dan Eliza van Zuylen, batik Djawa Hokokai; di samping batik ...