| Soft Cover, November 2014 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Syeikh Muhammad Nawawi al-Bantani. Abu Abdullah al-Mu'thi Muhammad Nawawi bin Umar at-Tanari al-Bantani al-Jawi nama lengkapnya. Lahir di Kampung Pesisir Desa Tanara, Kecamatan Tirtayasa, Serang, Banten, 1230 H/ 1815 M. Ulama yang di Saudi sangat terkenal dengan julukan “Sayyidul Hijaz” ini, menjadi imam di Masjidil Haram, mengajar di Haramain, dan menulis buku yang tersebar di Timur Tengah. Sedikitnya, 34 tulisannya masuk
dalam Dictionary of Arabic Printed Books. Karya ...




Keranjang






