Soft Cover, Agustus 2018 | |||
Stock tidak tersedia
|
Pendidikan anak merupakan aspek yang paling penting dalam pembentukan kepribadian dan karakter anak agar menjadi anak yang shaleh dan sholeha. Namun, tidak sedikit para orangtua tidak memiliki konsep pendidikan yang akan dijalankannya kepada anak-anaknya. Pendidikan berjalan begitu saja tanpa tujuan dan tanpa perencanaan yang matang. Sehingga dapat dipastikan sangat sulit mengharapkan keberhasilan anak untuk menjadi anak yang shaleh dan shaleha.
Padahal pendidikan merupakan usaha sadar ...