Soft Cover, Mei 2018 | |||
Stock tidak tersedia
|
Metode statistik Structural Equation Modelling (SEM) saat ini semakin populer dan diaplikasikan pada banyak bidang ilmu. Berbeda dengan metode statistik seperti parametrik, non parametrik maupun multivariat, SEM melibatkan banyak perhitungan matematis yang sangat kompleks. Namun kemajuan teknologi informasi telah memungkinkan pengolahan data pada sebuah model SEM dilakukan dengan mudah dan cepat. AMOS versi 24 adalah program aplikasi SEM yang sangat user friendly namun juga powerful, sehingga ...