Soft Cover, Agustus 2019 | |||
Stock tidak tersedia
|
Buku ini berisi kunci bagi kesuksesan Anda: Sikap Mental Positif (SMP). Anda dapat mewujudkan impian Anda dengan mengikuti prinsip-prinsip yang sudah terbukti ini, yang diuraikan dengan jelas dan sederhana dalam panduan selangkah-demi selangkah di buku ini.
Bayangkan bahwa mulai saat ini:
• Anda mengakui bahwa Anda memiliki daya kreatif yang dianugerahkan Tuhan pada diri Anda.
• Anda belajar mengendalikan emosi agar selalu bisa mengerahkan daya kreatif untuk kebaikan Anda sendiri.
• ...