| Soft Cover, Oktober 2014 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Belut merupakan jenis ikan yang hidup di sawah atau rawa-rawa di sekitar kita. Tidak dapat dipungkiri bahwa belut sawah (Monopterus Albus) dan belut rawa (Synbranchus Bengalensis) sampai sekarang masih menjadi ternak ikan primadona yang paling mudah menghasilkan uang. Selama ini, belut hanya dikenal di desa-desa saja, padahal belut dapat dikembangkan secara intensif, baik di desa maupun perkotaan karena ternak belut tidak memerlukan lahan yang luas.
Budi daya belut secara massal dan komersial ...




Keranjang






