Januari 2004 | |||
Stock tidak tersedia
|
Pasar ikan hias tidak hanya berhenti pada pasar lokal, tetapi telah merambah pasar ekspor. Artinya, banyak eksportir yang bersedia menampung dan memasarkan ikan hias ke luar negeri. Justru yang menjadi kendala adalah kesulitan memenuhi pasokan akibat ikan hias yang dihasilkan tidak memenuhi standar para eksportir. Buku ini memaparkan seluk beluk budi daya ikan hias yang memenuhi standar ekspor.
...