| Soft Cover, Juni 2013 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Jika kedamaian dan ketenteraman hati bisa dibeli, berapa kira-kira Anda akan membayarnya? Berapa duit yang pantas Anda persiapkan jika kebahagiaan bisa diuangkan?
Rasanya, siapa pun pasti rela mengorbankan seluruh hartanya, jabatannya, bahkan apa pun itu demi meraih kedamaian dan ketenteraman hati. Sebab, dengan hati yang tenteram, masa depan yang cerah akan terbuka lebar. Dengan hati yang damai, seseorang semakin kreatif. Bahkan, jalan menuju kebenaran pun tampak semakin terang. Sebaliknya, ...




Keranjang





