| Soft Cover, Mei 2013 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Menjadi orang sukses adalah dambaan semua orang. Sukses tidak hanya terpaku pada materi, akan tetapi lebih dari itu. Orang yang meraih kebahagiaan lahir dan batin pun bisa dikatakan sukses. Sukses tidak hanya bersangkutan dengan diri sendiri, akan tetapi juga terkait dengan orang lain. Jika kita punya banyak uang, tetapi sumber uang tersebut berasal dari penggelapan atau korupsi, apakah hal tersebut bisa dikatakan sukses? Sukses menurut pandangan penulis adalah sukses di dunia dan akhirat, ...




Keranjang






