Soft Cover, CD, September 2006 | |||
Stock tidak tersedia
|
Flash 8 adalah legenda! Siapa pun tertarik dengan software yang telah diakuisisi oleh Adobe Corp ini. Buku ini menggunakan pendekatan berbeda untuk membantu Anda menguasai Flash 8. Di dalamnya dibagi menjadi dua bagian. Pada bagian pertama, Anda akan belajar menggunakan fitur-fitur yang ada di Flash 8 untuk membuat objek sederhana dan prinsip-prinsip animasi yang telah kita kenal secara luas.
Kita akan belajar membuat objek telur mata sapi, pensil, pesawat terbang, dan buah apel. Kita juga ...