Soft Cover, Maret 2023 | |||
Stock tidak tersedia
|
Setiap anak harus memiliki kepercayaan diri yang tinggi. entah itu untuk maju tanpa ragu, mencoba hal baru, tampil beda, atau menjadi diri sendiri.
Melalui cerita-cerita sederhana dalam seri ini, anak-anak bisa mengembangkan rasa percaya diri dalam kehidupan sehari-hari.
GAGA INGIN BERCERITA (MENGEMBANGKAN BAKAT) Setiap hari, para penghuni hutan berkumpul untuk bercerita. Semua hewan sudah maju, kecuali Gaga. Ia gugup sekali sampai-sampai suaranya tak keluar. Melihat itu, hewan-hewan lain ...