| Soft Cover, April 2010 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Anda termasuk peminat bahasa Mandarin? Ingin belajar bahasa nasional China tersebut dalam waktu singkat dan otodidak? Mahir berbicara bahasa tersebut dengan cara praktis dan menyenangkan?
Buku inilah jawabannya. Di dalamnya, Anda langsung dikenalkan pada kosakata sehari-hari dan contoh penggunaan kalimat-kalimatnya yang sangat sederhana.
Lebih detailnya, buku ini mengenalkan 100 kata penting yang dapat melahirkan banyak ungkapan sebagai bahan utama dalam bercakap-cakap bahasa Mandarin, ...




Keranjang


