Soft Cover, Maret 2016 | |||
Stock tidak tersedia
|
Helen hidup dibayangi kenyataan bahwa Mama, Papa,dan ketiga kakaknya menjadi dokter sukses. Didikan Mama yangkaku menghalangi mimpinya menjadi penyanyi. Bahkan ia harusrela pindah ke Semarang dan bersekolah di SMA Sinar Bangsaselama setahun. Sampai ia bisa memperbaiki nilai dan pantasmasuk ke Hannigan International School.Impian Helen mulai muncul kembali ketika melihat KlubMangkuk Kebahagiaan di SMA Sinar Bangsa. Apalagi melihatsosok pentolan klub, Lulu, yang nyentrik dan selalu ...