| Soft Cover, Juli 2018 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Buku resep masakan untuk pemula seringkali disertai dengan informasi tentang berbagai teknik memasak yang mudah. Informasi lainnya, seperti bahan-bahan masakan sampai alat-alat memasak, juga akan Anda dapatkan.
Selain itu, beberapa penulis menyertakan tips penting dalam setiap resepnya demi membantu Anda dalam memasak. Anda bisa dengan mudah membuat sajian tanpa perlu memusingkan soal teknik memasak yang rumit. Sajian enak dan lezat pun dapat Anda hidangkan meski masih baru belajar ...




Keranjang




