Gerpolek
Gerilya, Politik, dan Ekonomi
| Soft Cover, September 2025 | Rp. 60.000 | Rp. 51.000 (15% OFF) | |
|
Stock di Gudang Supplier
|
|||
Gerpolek, yang ditulis Tan Malaka saat masih di penjara Madiun pada tahun 1948 ini, adalah “buku revolusioner” terakhirnya yang dipublikasi—sebuah buku yang hendak membuktikan betapa bodohnya kebijakan “diplomasi”. Buku ini menuntut bahwa revolusi harus kembali ke akarnya dan memulai kembali strategi perlawanan berbasis kerakyatan melalui perang gerilya.
Pada perang gerilya, Indonesia punya keuntungan yang menentukan: jumlah penduduk yang lebih besar dan ...




Keranjang


