| Soft Cover, Februari 2011 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
BreadTalk, jaringan toko roti yang berpusat di Singapura, menyebarkan gerai-gerai rotinya ke Indonesia, Malaysia, dan Filipina. AirAsia, perusahaan penerbangan murah yang berpangkalan di Malaysia, melebarkan sayapnya ke Thailand dengan Thai AirAsia dan ke Indonesia dengan Indonesia AirAsia. Kita juga bisa melihat Es Teler 77, salah satu jaringan restoran terbesar Indonesia, di Orchard Road, Singapura. Apa gerangan yang sedang terjadi?
Jawabannya sederhana: Regionalisasi sedang terjadi di Asia ...




Keranjang


