Petualangan
Sherlock Sam berlanjut! Suara raungan hantu terdengar di tempat wisata
sejarah paling digemari di Singapura, Fort Canning! Sherlock Sam
menemukan dirinya di tengah misteri yang menarik.
Hantu
tidak ada... atau mereka sebenarnya ada? Apakah teka teki ini terlalu
sulit untuk dipecahkan oleh Sherlock Sam dan robot setianya, Watson?