| Soft Cover, Mei 2019 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Buku ini disusun berdasarkan Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013 sesuai dengan PERMENDIKBUD RI No. 37 Tahun 2018.
Implementasi kurikulum 2013 revisi membawa perubahan mendasar pada kegiatan belajar dan proses penilaiannya, terutama pada jenjang Sekolah Dasar. Pembelajaran yang sebelumnya disampaikan per mata pelajaran, kini dilakukan dengan menggunakan pendekatan tematik-terpadu, yaitu menggabungkan beberapa pelajaran ke dalam satu tema. Demikian dengan sistem ...




Keranjang






