| Soft Cover, Agustus 2024 | |||
|
Stock tidak tersedia
|
|||
Buku ini sangat cocok untuk siapa saja yang ingin menguasai dasar komunikasi antara komputer dan Arduino Uno dengan memanfaatkan bahasa pemrograman Python. Berbagai contoh komunikasi serial yang memanfaatkan pySerial dan pyFirmata diberikan dengan contoh-contoh yang mudah dipahami dan dipraktikkan. Contoh komunikasi antara komputer dan Arduino Uno secara nirkabel melalui Bluetooth ikut diulas.
Arduino Uno adalah papan mikrokontroler yang berbasis ATmega328P. Papan ini mengandung 14 pin digital ...




Keranjang




