Penulis
Tri Agus S Siswowiharjo
Kategori
Buku
Just for Fun
Humor

Format
Soft Cover (1)

Hasil: 1 - 1 dari 1
GRIDLIST
1.
Ensiklomedi Politik
Huru Hara Politik Indonesia dalam Huhu Haha
oleh Tri Agus S Siswowiharjo
Soft Cover, Juni 2010 Rp. 30.000 Rp. 24.000 (20% OFF)
Stock di Gudang Supplier
Kata orang bijak, seseorang bisa disebut waras, lebih pintar dan lebih maju jika sudah bisa menertawakan sikap dan perbuatannya di masa lalu. Bangsa Indonesia jika mau disebut dewasa, tentu harus mampu menertawakan berbagai peristiwa di masa lalu, termasuk kekonyolan pemilu. Dan KPU rupanya mampu mentertawakan diri sendiri. Setidaknya dalam spanduk-spanduk sosialisasi perbaikan DPT Pilpres antara lain berbunyi: DBD Segera Ke Rumah Sakit terdekat. DPT segera ke RT setempat! Dan ternyata Pak RT ...