7disabled
Stok Tidak Tersedia
Atau
Tambah ke Daftar Keinginan
40 Resep Kreatif Olahan Beras Analog (Soft Cover)
oleh Prof. Dr. Ir. Slamet Budijanto,M.Agr

Ketersediaan : Stock tidak tersedia

Format : Soft Cover
ISBN : 9792295232
ISBN13 : 9789792295238
Tanggal Terbit : 6 Mei 2013
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Gramedia Pustaka Utama



Deskripsi:
Pangan Alternatif Mirip Beras dari Non-padi

Selain menimbulkan ketergantungan, konsumsi beras yang tinggi juga menunjukkan pola konsumsi pangan yang kurang berimbang. Berdasarkan Riset Kesehatan Dasar (2010), kontribusi konsumsi karbohidrat terhadap konsumsi energi adalah 61 %, sedikit di atas angka yang dianjurkan PUGS (Pedoman Umum Gizi Seimbang) Konsumsi karbohidrat yang berlebih, dapat menimbulkan masalah tersendiri bagi kesehatan. Apalagi, jika jenisnya berupa karbohidrat sederhana dengan indeks glikemiks (IG) tinggi.

Salah satu institusi yang sedang mengembangkan beras analog tersebut adalah F-Technopark Institut Pertanian Bogor (IPB). Menurut Direktur F-Technopark, Dr. Slamet Budijanto, beras analog bisa berbasis pada berbagai jenis tepung indigenus seperti sorghum, sagu, singkong, dan lainnya. Beras analog yang dihasilkan oleh Slamet dan timnya sengaja didesain seperti beras pada umumnya, termasuk cara memasak dan penyajiannya.

Untuk mengaplikasikan kegunaan beras analog tersebut Hindah J. Muaris telah membuat aneka kreasi masakan dengan bahan baku beras analog. Semoga dapat memperkaya khasanah seni kuliner dengan kreativitas tinggi.

Kategori dan Rangking Bestseller:

Review Konsumen:
5 -
4 -
3 -
2 -
1 -
Jadilah yang Pertama untuk Review
Tulis Review Anda
Tulis Review Anda