Mari berusaha keras menjauh dari Joemin, mulai dari bersikap dingin sampai penolakan tegas. Bukannya kapok, Jaemin malah semakin antusian mengejarnya.
Di kesempatan lain, Mari yang takut berhubungan dengan manusia karena luka masa lalu akhirnya mengikuti kegiatan klub band dan sedikit demi sedikit mulai membuka hatinya kepada manusia...