| Soft Cover, Maret 2011 | |||||
|
Stock tidak tersedia
|
|||||
Amal manusia bergantung pada niatnya: kalau buruk, tak ada efek apa pun; dan kalau baik, bisa menjadi energi kesuksesan dan kebahagiaan. Itulah yang dinamakan energi ikhlas. Buku ini menjelaskan secara detail seputar ikhlas dan hal-hal yang terkait dengannya. Tema-tema penting di buku ini, antara lain: - Makna dan hakikat ikhlas. - Ciri-ciri keikhlasan. - Pentingnya niat dalam mewujudkan ikhlas. - Ikhlas dan pencarian popularitas. - Hal-hal yang menumbuhkan keikhlasan. - Energi positif ikhlas. ...




Keranjang


