| Soft Cover, Maret 2012 | |||||
|
Stock tidak tersedia
|
|||||
Kualitas kesehatan tak hanya ditentukan oleh apa yang kita makan, tapi lebih oleh bagaimana makanan dikonsumsi. Dengan kata lain, bukan pilihan makanan, tapi pola makan yang baiklah yang dapat menjamin hidup sehat.
Namun, yang lebih sering terjadi, demi kesehatan banyak orang secara membabi buta berpantang me ngonsumsi jenis-jenis makanan tertentu. Jeroan begitu diyakini merupakan sumber penyakit dan karenanya langsung dimasukkan dalam black list makanan yang wajib di hindari. Padahal, organ ...




Keranjang





