Soft Cover, Juni 2005 | |||
Stock tidak tersedia
|
Bila Cinta Berubah Menjadi IbadahLegenda adalah wahana yang luar biasa untuk memasuki wilayah rohani. Dan kali ini disajikan bagi Anda, Suhni Mehar sebuah petualangan cinta yang berasal dari lembah sekitar sungai Sindhu; tepatnya sekitar wilayah Punjab yang sekarang terbagi menjadi dua, sebagian di Pakistan, sebagian di India.Banyak yang sudah muak dengan praktik agama yang justru memecah-belah manusia dengan semangat saling benci. Dalam kisah ini digambarkan cinta yang berubah menjadi ...