Soft Cover, Agustus 2014 | |||
Stock tidak tersedia
|
Bisnis perbankan syariah saat ini tumbuh cukup pesat. Hampir setiap bank besar membuka layanan berbasis syariah. Selain untuk melayani nasabah yang memerlukan perbankan syariah, secara bisnis peluang pertumbuhannya masih sangat besar.
Ikatan Bankir Indonesia (IBI) pernah menerbitkan buku
Memahami Bisnis Bank. Buku tersebut membahas segala hal mendasar yang perlu diketahui terkait pengelolaan bank. Buku ini bisa dikatakan sebagai "versi syariah" dari buku tersebut.
Pada buku ini, IBI ...