Soft Cover, CD, Juli 2006 | |||
Stock tidak tersedia
|
Saat ini, tren mengubah foto menjadi sketsa kartun sedang berada di puncak popularitas. Kita menemukan foto yang diubah menjadi objek kartun di majalah-majalah remaja, tabloid, teknologi ponsel, sampai di media online seperti website, misalnya. Bagaimana sebenarnya teknik mengubah foto menjadi sketsa kartun itu?
Buku ini menunjukkan teknik tersebut menggunakan dua software yang sangat populer, yaitu Adobe Photoshop dan Adobe Illustrator. Keduanya berasal dari pencipta yang sama sehingga Anda ...