Soft Cover, April 2006 | |||
Stock tidak tersedia
|
Mengenang 1 Tahun Wafat Yohanes Paulus IIPada tanggal 18 Agustus 2002, Paus Yohanes Paulus II, berusia 82 tahun dan sakit-sakitan, mempersembahkan Misa Suci di hadapan dua juta orang di sebuah lapangan terbuka di Krakow, Polandia. Beberapa perkiraan menyebutkan bahwa jumlah yang hadir saat itu hampir mencapai tiga juta orang. Para wartawan dan pengamat kemudian menyatakan bahwa saat itu tak ada orang lain di muka bumi ini yang bisa menarik orang dalam jumlah sedemikian besar. (Buku ini ditulis ...