Hard Cover, Januari 2018 | |||
Stock tidak tersedia
|
Jika ingin tahu asal Golden Snitch, bagaimana Bludgers ada, atau mengapa di jubah Wigtown Wanderers ada gambar parang, kamu harus baca QUIDDITCH DARI MASA KE MASA. Buku yang tak ternilai harganya ini merupakan bacaan wajib bagi para penggemar Quidditch.
Keuntungan dari penjualan buku ini akan disumbangkan ke Comic Relief, yang akan menggunakan uangmu untuk terus meningkatkan dan mengubah kehidupan anak-anak---aksi yang bahkan lebih penting dan mengagumkan daripada aksi Roderick Plumpton ...